Blog ini adalah tempat untuk berkisah tentang apapun yang bisa menghadirkan pelangi dihatiku...
^_^
Thursday, 25 April 2013
Rumus Luas Jajaran Genjang
Luas = Alas x Tinggi
L = a x t
Keliling = 2 x (sisi datar + sisi miring)
K = 2 x ( a + b )
Contoh :
1. Berapakah luas jajaran genjang jika alasnya 10 cm tingginya 8 cm.
Jawab : L = a x t = 10 x 8 = 80 cm
2. Berapakah tinggi dan keliling jajaran genjang jika luasnya 18 cm, alasnya 6cm dan sisi miringnya 5cm?
Jawab : t = L/ a = 18/6 = 3 cm.
K= 2 x (a+b) = 2 x (6 + 5) = 2 x 11 = 22 cm
Labels:
Matematika SD
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
yg d tanya kelilingnya gan, gmn kalo sisi miring gatau??
ReplyDeleteTolong bantu saya. Saya punya luas jajaran genjang 547,781 ft2 berapa panjang masing2 rusuknya???
ReplyDeletelagi lupa rumus ini...eh ketemu di sini..thanks ya
ReplyDeletelagi lupa rumus ini..eh ketemu di sini thanks yah
ReplyDeleteMaaf kalau low respon, jika ada pertanyaan yg ingin segera direspon bisa lewat facebook Ira Rusdiana (ummu_sakha@yahoo.co,id).trimakasih
ReplyDeleteThis comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDeleteTerimakasih Materinya :)
ReplyDelete